Cara Mengubah Nama Blog Blogspot dengan Nama Domain Sendiri
By Romeltea | Published: April 6, 2014
Cara Mengubah Nama Blog Blogspot dengan Nama Domain Sendiri
NAMA blog yang sedang Anda kunjungi ini semula beralamat di http://romelteamedia.blogspot.com, lalu saya ubah dengan nama domain sendiri menjadi romelteamedia.com.
Semula, romelteamedia.com menggunakan CMS WordPress. Saya putuskan pindah ke blogger karena "lebih aman" dan nyaman.
Saya Mengubah Blogspot dengan Nama Domain Sendiri ini hanya dalam hitungan menit, kurang dari 5 menit!
Gampang banget caranya. Saya menggunakan panduan Cara Pasang Blogspot Dengan Domain Sendiri dari Qwords, tempat saya beli domain romelteamedia.com.
Hebatnya, biasanya --kata Qwords-- butuh 1-2 jam hingga perubahan nama domain ini berhasil, namun ternyata "kurang dari semenit", begitu selesai setting, perubahan nama blogspot dengan nama domain sendiri --dari www.romelteamedia.blogspot menjadi www.romelteamedia.com berhasil dilakukan.
Lancar jaya! Thanks to Qwords dan Blogger!
1. Di dashboard blogger, klik Setting.
2. Di menu Publishing klik + Add a Custom Domain.
2. Masukkan nama domain yang sudah kita siapkan/beli. Misalnya, www.romelteamedia.com
3. Akan muncul "error".
Biarkan saja. Biarkan juga terbuka begitu, jangan diapa-apain, karena di sana ada data yang harus kita masukkan di langkah ke-5.
4. Login ke Cpanel Qwords.
5. Klik menu Advanced DNS editor.
6. Add a record dan seterusnya sebagaimana dipandu Qwords.
Bagaimana dengan posting yang sudah ada di Wordpress? Gampang... Export aja semua posting, lalu Parse file hasil downloadnya di Wordpress2Blogger, dan import ke blogger. Beres!
Nah, begitu "kisah" saya dalam mengubah blog blogspot dengan nama domain sendiri.
Anda mau juga mengubah Nama Blog Blogspot Anda dengan Nama Domain Sendiri? Silakan beli domainnya di Qwords.
Wasalam. (www.romelteamedia.com).*
NAMA blog yang sedang Anda kunjungi ini semula beralamat di http://romelteamedia.blogspot.com, lalu saya ubah dengan nama domain sendiri menjadi romelteamedia.com.
Semula, romelteamedia.com menggunakan CMS WordPress. Saya putuskan pindah ke blogger karena "lebih aman" dan nyaman.
Saya Mengubah Blogspot dengan Nama Domain Sendiri ini hanya dalam hitungan menit, kurang dari 5 menit!
Gampang banget caranya. Saya menggunakan panduan Cara Pasang Blogspot Dengan Domain Sendiri dari Qwords, tempat saya beli domain romelteamedia.com.
Hebatnya, biasanya --kata Qwords-- butuh 1-2 jam hingga perubahan nama domain ini berhasil, namun ternyata "kurang dari semenit", begitu selesai setting, perubahan nama blogspot dengan nama domain sendiri --dari www.romelteamedia.blogspot menjadi www.romelteamedia.com berhasil dilakukan.
Lancar jaya! Thanks to Qwords dan Blogger!
Cara Mengubah Blogspot dengan Nama Domain Sendiri
Begini cara saya Mengubah Blogspot dengan Nama Domain Sendiri berdasarkan panduan Qwords.1. Di dashboard blogger, klik Setting.
2. Di menu Publishing klik + Add a Custom Domain.
2. Masukkan nama domain yang sudah kita siapkan/beli. Misalnya, www.romelteamedia.com
3. Akan muncul "error".
Biarkan saja. Biarkan juga terbuka begitu, jangan diapa-apain, karena di sana ada data yang harus kita masukkan di langkah ke-5.
4. Login ke Cpanel Qwords.
5. Klik menu Advanced DNS editor.
6. Add a record dan seterusnya sebagaimana dipandu Qwords.
Bagaimana dengan posting yang sudah ada di Wordpress? Gampang... Export aja semua posting, lalu Parse file hasil downloadnya di Wordpress2Blogger, dan import ke blogger. Beres!
Nah, begitu "kisah" saya dalam mengubah blog blogspot dengan nama domain sendiri.
Anda mau juga mengubah Nama Blog Blogspot Anda dengan Nama Domain Sendiri? Silakan beli domainnya di Qwords.
Wasalam. (www.romelteamedia.com).*
Previous
« Prev Post
« Prev Post
Next
Next Post »
Next Post »
terima kasih tips nya.
ReplyDeleteCuma butuh domain ya Kang ?
Ngga perlu hosting ?